Text
Cha untuk Chayang ; Kisah Lina, Pudel & Cha Latte
Lina namanya. Balikpapan asalnya. Yogyakarta tujuannya. Dia seorang cewek cerdas dengan logat yang lucu. Kalau dengar dia ngomong, kamu pasti bakal tersenyum, atau bengong, atau malah merinding. Sebagai pendatang baru di Kota Pelajar, Lina berkenalan dengan beraneka macam karakter. Ada Bebe, waria kece pemilik resto. Ada Eno, cewek jutek yang doyan baca. Serta Zeta dan Lili, duet cewek pabrikan yang cantik jelita. Tentu saja Lina ketemu cowok juga. Ada Helmi yang imut-imut, dan Yogi, cowok indie yang tergila-gila sama pudel. Baca buku ini dan ikuti petualangan Lina yang penuh warna, mulai dari kena copet, belajar bikin cha latte, sampai merias diri habis-habisan demi mendapatkan cowok yang dia incar.
YPII0001384SMATRI | 813 HAN c | Perpustakaan SMA Trinitas Bandung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain